Rabu, 12 Mei 2010

Florentino Pérez

Langsung ke: navigasi, cari
Florentino Pérez
Florentino perez.jpg
Lahir Florentino Pérez Rodríguez
8 Maret 1947 (umur 63)
Hortaleza, Madrid, Spanyol
Tempat tinggal Madrid, Spain
Kewarganegaraan Spanyol
Alma mater Polytechnic University of Madrid
Pekerjaan Teknik Sipil
Kekayaan bersih Straight Line Steady.svg $1.8 billion [1]
Dikenal karena Presiden Real Madrid
Anggota dari Grupo ACS (CEO)
Agama Katolik Roma
Pasangan María Ángeles "Pitina" Sandoval
Anak Florentino Pérez Sandoval, Eduardo Pérez Sandoval, María Ángeles "Cuchi" Pérez Sandoval
Kerabat Eduardo Pérez del Barrio (Ayah)

Florentino Pérez Rodriguez (lahir di Hortaleza, Madrid, Spanyol, 8 Maret 1947; umur 63 tahun) adalah Presiden Real Madrid yang berkuasa dalam dua periode berbeda. Pertama pada 2000-2006 dan kedua pada 1 Juni 2009 hingga sekarang. Perez merupakan presiden Madrid yang dikenal pemboyong Los Galacticos atau bertabur bintang di klub sekota Atletico Madrid dan Getafe CF itu.

Daftar isi

[sembunyikan]

Era Galacticos Pertama

Periode 2000-2006 merupakan era Galacticos pertama dibawah bimbingan sarjana teknik sipil itu. Diantaranya Real mendatangkan Zinedine Zidane, David Beckham, dan Ronaldo Luís Nazário de Lima hinga bintang-bintang lain di masanya. Prestasinya lumayan, dengan puncaknya di Eropa memboyong trofi Liga Champions UEFA tahun 2002.

Era Galacticos Kedua

Perez kembali menduduki kursi kepresidenan Real Madrid pada 1 Juni 2009 [2] menggantikan Ramon Calderon. Sejauh ini dia sudah menggandeng empat bintang. Diantaranya Kaka dari AC Milan [3] , Cristiano Ronaldo dari Manchester United, Karim Benzema dari Olympique Lyonnais, dan Raul Albiol dari Valencia CF.

Sejumlah Bintang yang Sukses digandeng Perez

Rank Player From Transfer Fee
(£ millions)
Transfer Fee
(€ millions)
Year
1. Bendera Portugal Cristiano Ronaldo Bendera Inggris Man Utd 80.0[4] 94.0[5] 2009
2. Bendera Perancis Zinedine Zidane Bendera Italia Juventus 46.0[6] 76.0 2001
3. Bendera Brasil Kaká Bendera Italia Milan 56.0[7] 65.0[8] 2009
4. Bendera Portugal Luis Figo Bendera Spanyol Barcelona 37.0[9] 58.5 2000
5. Bendera Brasil Ronaldo Bendera Italia Internazionale 28.5[10] 43.0 2002
6. Bendera Inggris David Beckham Bendera Inggris Man Utd 24.5[11] 35.1 2003
7. Bendera Perancis Karim Benzema Bendera Perancis Lyon 30.0[12] 35.0[13] 2009
8. Bendera Spanyol Sergio Ramos Bendera Spanyol Sevilla 18.6 27.0[14] 2005
9. Bendera Brasil Robinho Bendera Brasil Santos 16.5[15] 24.0 2005
10. Bendera Brasil Júlio Baptista Bendera Spanyol Sevilla 13.8[16] 20.0 2005
11. Bendera Inggris Jonathan Woodgate Bendera Inggris Newcastle 13.4[17] 19.8 2004
12. Bendera Spanyol Raúl Albiol Bendera Spanyol Valencia 12.8 15.0[18] 2009
13. Bendera Inggris Michael Owen Bendera Inggris Liverpool 8.0[19] 11.9 2004
14. Bendera Spanyol Álvaro Negredo Bendera Spanyol Almería 4.3 5.0[20] 2009
15. Bendera Italia Antonio Cassano Bendera Italia Roma 3.8 5.5[21] 2006
16. Bendera Uruguay Pablo García Bendera Spanyol Zaragoza 2.7 4.0[22] 2005
17. Bendera Denmark Thomas Gravesen Bendera Inggris Everton 2.5[23] 3.6 2005



408.4 553.4

Referensi

  1. ^ #397 Florentino Perez - World's Billionaires. Forbes.com.
  2. ^ First measures adopted by the Real Madrid Board of DirectorsANNOUNCEMENT OF THE BOARD OF DIRECTORS
  3. ^ The Times Madrid Signs Kaká http://www.timesonline.co.uk/tol/sport/football/premier_league/article6458907
  4. ^ Manchester United accept £80m Cristiano Ronaldo bid from Real Madrid. Guardian.co.uk. Diakses pada 7 Mei 2009
  5. ^ OFFICIAL: Manchester United Accept Real Madrid Bid For Ronaldo. Yahoo.com. Diakses pada 7 Mei 2009
  6. ^ Zidane. Football Database. Diakses pada 7 Mei 2009
  7. ^ Kaka joins Real Madrid from AC Milan in world-record £56million move. Independent.co.uk. Diakses pada 7 Mei 2009
  8. ^ AC Milan And Real Madrid Agree Kaka Transfer, Says Spanish Radio. Yahoo.com. Diakses pada 7 Mei 2009
  9. ^ Luís Figo. Football Database. Diakses pada 7 Mei 2009
  10. ^ Ronaldo. Football Database. Diakses pada 7 Mei 2009
  11. ^ Beckham joins Real Madrid. BBC.co.uk. Diakses pada 7 Mei 2009
  12. ^ Kaka joins Real Madrid from AC Milan in world-record £56million move. Independent.co.uk. Diakses pada 7 Mei 2009
  13. ^ AC Milan And Real Madrid Agree Kaka Transfer, Says Spanish Radio. Yahoo.com. Diakses pada 7 Mei 2009
  14. ^ Sergio Ramos. Football Database. Diakses pada 7 Mei 2009
  15. ^ Real Madrid sign striker Robinho in £16.5m deal. Independent.co.uk. Diakses pada 7 Mei 2009
  16. ^ Real pip Arsenal to sign Baptista. BBC.co.uk. Diakses pada 7 Mei 2009
  17. ^ Real Madrid sign Woodgate. BBC.co.uk. Diakses pada 7 Mei 2009
  18. ^ Real Madrid sign Raul Albiol and step up Karim Benzema chase. Telegraph.co.uk. Diakses pada 25 Juni 2009
  19. ^ Owen unveiled by Real. BBC.co.uk. Diakses pada 7 Mei 2009
  20. ^ Real Madrid Re-Sign Alvaro Negredo From Almeria For €5m. GOAL.com. Diakses pada 7 Mei 2009
  21. ^ Madrid unveil Cassano. UEFA.com. Diakses pada 7 Mei 2009
  22. ^ Uruguayan pair make Madrid move. UEFA.com. Diakses pada 7 Mei 2009
  23. ^ Gravesen completes switch to Real. BBC.co.uk. Diakses pada 7 Mei 2009

0 komentar:

translate

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Statistik Blog

Chat Blog


ShoutMix chat widget

Followers

Template by:

Free Blog Templates